7 Pilihan Cushion Terbaik untuk Kulit Berminyak, Harga Mulai Rp100 Ribuan

Minggu, 08 Juni 2025 | 16:37 WIB
7 Pilihan Cushion Terbaik untuk Kulit Berminyak, Harga Mulai Rp100 Ribuan
Cushion Terbaik untuk Kulit Berminyak dan Harganya (freepik)

3. Maybelline Super Cushion Ultra Cover

Pemula dalam make up yang ingin berpenampilan alami tanpa minyak berlebih bisa memilih Maybelline Super Cushion Ultra Cover.

Harga: Sekitar Rp249.000

Kelebihan:

  • Mengandung SPF 50+/PA+++
  • Tekstur ringan dan cepat meresap
  • Diformulasikan untuk menahan minyak
  • Menyatu sempurna dengan kulit

Cara Pakai:

Aplikasikan setelah pelembap atau sunscreen. Gunakan sedikit demi sedikit untuk membangun coverage tanpa terlihat tebal.

4. Y.O.U Dream Skin Perfect Cushion

Kalau kulitmu berminyak dan sensitif yang juga membutuhkan perawatan ringan dapat menggunakan Y.O.U Dream skin perfect cushion.

Harga: Sekitar Rp169.000

Kelebihan:

  • Mengandung niacinamide untuk kontrol minyak
  • Dilengkapi antioksidan dan skincare ingredients
  • Medium coverage dan buildable
  • Cocok untuk kulit berjerawat

Cara Pakai:

Baca Juga: 5 Rekomendasi Sunscreen untuk Mengurangi Kemerahan, Mengandung Centella Asiatica

Tepuk ringan pada wajah menggunakan puff. Tambahkan layer di area yang membutuhkan coverage lebih seperti bekas jerawat.

5. Wardah Colorfit Perfect Glow Cushion


Remaja dan pemula yang ingin tampil segar tanpa resiko kulit berminyak berlebih bisa pilih Wardah Colorfit Perfect Glow Cushion.

Harga: Sekitar Rp115.000

Kelebihan:

  • Harga terjangkau
  • Oil-absorbing powder untuk kontrol sebum
  • Finish natural glow tapi tidak greasy
  • Ringan di kulit dan non-comedogenic

Cara Pakai:

Gunakan puff dengan tekanan ringan, mulai dari bagian dalam wajah ke luar. Ideal digunakan setelah primer untuk hasil lebih tahan lama.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI