- Kulit mulai menunjukkan tanda-tanda penuaan yang lebih nyata ketika memasuki usia 40 tahun.
- Sunscreen bukan hanya untuk mencegah kulit terbakar, tapi juga berperan dalam mengatasi masalah flek hitam.
- Berikut 7 sunscreen lokal terbaik yang bisa diandalkan untuk melindungi kulit sekaligus membantu memudarkan flek hitam.
Selain itu, sunscreen ini dapat membuat wajah tampak lebih cerah, glowing, dan membantu meredakan kemerahan pada kulit.
3. Wardah UV Shield Bright-C Hydrating Sunscreen Serum SPF 35 PA+++
Harga: Rp39.500 (40 ml)
Sunscreen ini diformulasikan dengan luminescence, vitamin C, hyaluronic acid, allantoin, dan niacinamide yang kaya manfaat untuk kulit wajah.
Produk ini dapat membantu mengatasi kulit kusam, kemerahan, kering, flek hitam, sekaligus mencerahkan wajah.
4. Azarine Cicamide Barrier Sunscreen Moisturiser SPF35 PA+++
Harga mulai: Rp38.750 (40 ml)
Sunscreen ini memiliki tekstur gel ringan yang cepat meresap, nyaman di kulit, dan aman digunakan untuk semua jenis kulit.
Kandungan ceramide, centella asiatica, dan squalane di dalamnya berfungsi memperbaiki skin barrier sekaligus sebagai antiperadangan.
Baca Juga: 5 Serum Wardah Terbaik untuk Atasi Flek Hitam, Bikin Wajah Cerah Merata
Sunscreen ini juga diperkaya ectoin yang melindungi kulit dari sinar UV dan blue light, sekaligus membantu mencegah penuaan dini seperti flek hitam.
Keunggulan lain dari sunscreen ini, yaitu tidak meninggalkan white cast ideal digunakan setiap hari terutama di pagi hari.
5. Carasun Solar Smart UV Protector SPF 45 PA+++
Harga: Rp42.540 (30 ml)
Carasun Solar Smart UV Protector SPF 45 PA+++ menjadi salah satu sunscreen lokal untuk melawan flek hitam dengan kandungan utama niacinamide.
Dengan SPF 45 PA+++, sunscreen ini mampu memberi perlindungan maksimal dari sinar UVA maupun UVB yang menimbulkan masalah hiperpigmentasi dan flek hitam.