- Kulit kusam kerap membuat tampilan wajah menjadi terlihat kurang segar.
- Sunscreen dengan efek mencerahkan dapat membantu mengatasi kulit kusam.
- Berikut 7 rekomendasi sunscreen dengan efek mencerahkan mulai Rp20 ribuan.

Harga: Rp55.500
YOU mempersembahkan sunscreen dengan efek tone up sekaligus perlindungan tinggi terhadap sinar UV, inframerah, blue light, dan polusi.
Kandungan Sunflower Seed Oil dan Hyaluronic Acid dalam sunscreen ini bekerja membuat kulit tetap cerah sekaligus terhidrasi.
Lalu ada pula kandungan seperti SymWhite377 dan Photosensitive Smart Powder yang membantu menghasilkan efek cerah alami pada wajah.
4. Nivea Sun Sunscreen Face Serum Extra Protect Instant Aura SPF50+ PA+++

Harga: Rp60.800
Produk sunscreen dari Nivea ini memadukan fungsi sunscreen dengan serum pencerah. Teksturnya ringan, sehingga cocok digunakan sehari-hari sebelum makeup.
Dengan SPF tinggi, Aura Booster, dan Licorice Extract, kulit mendapatkan proteksi optimal sekaligus tampilan cerah merona berkat tabir surya ini.
5. Azarine City Defense Aqua Essence Sun Shield Serum SPF50 PA++++
Baca Juga: 5 Pilihan Sunscreen untuk Tangan, Bantu Atasi Kulit Kering dan Keriput

Harga: Rp63.450
Azarine menghadirkan sunscreen yang mampu melindungi sekaligus mencerahkan. Teksturnya ringan, cepat meresap, tidak whitecast, dan nyaman sehari-hari.
Dilengkapi antioksidan tinggi, produk ini membantu menutrisi kulit serta menguatkan skin barrier dengan hasil akhir natural dan bebas kilap.
6. Wardah UV Shield Tone Up Sunscreen SPF 50+ PA+++
![Wardah UV Shield Tone Up Sunscreen SPF 50 PA+++. [wardahbeuaty.com]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2025/06/13/30644-wardah-uv-shield-tone-up-sunscreen-spf-50-pa.jpg)
Harga: Rp76.630
Sunscreen dari Wardah ini menawarkan efek cerah instan dengan harga yang masih masih relatif terjangkau.