Apa Fungsi Kacamata Lari? Intip 6 Rekomendasi Terbaiknya Mulai Rp300 Ribuan

Selasa, 06 Januari 2026 | 13:45 WIB
Apa Fungsi Kacamata Lari? Intip 6 Rekomendasi Terbaiknya Mulai Rp300 Ribuan
Ilustrasi kacamata lari (Freepik/pch.vector)
Baca 10 detik
  • Kacamata lari berfungsi melindungi mata dari sinar UV, serpihan, serangga, serta meningkatkan visibilitas dengan mengurangi silau.
  • Terdapat enam rekomendasi kacamata lari dengan harga mulai Rp300 ribuan, menawarkan desain nyaman, tidak mudah slip, dan stabil.
  • Beberapa model unggulan menawarkan fitur spesifik seperti lensa polarized, perlindungan UV400, lensa tahan benturan, dan teknologi Prizm Lens.

Perlindungan UV400 juga memberikan perlindungan maksimal dari radiasi sinar UVA dan UVB, sehingga mata tetap aman dan penglihatan tetap tajam.

3. Unstoppable Culture Flash

Unstoppable Culture Flash
Unstoppable Culture Flash

Harga: Rp599.000

Unstoppable Culture Flash didesain khusus untuk perempuan dengan bobot ringan dan ukuran yang menyesuaikan kontur wajah wanita. Nosepad-nya empuk membuatnya nyaman digunakan.

Kacamata ini juga bersifat anti-slip, sehingga tidak mudah melorot meski digunakan saat aktif bergerak.

Lensanya berwarna soft yellow dengan efek glossy, dilengkapi fitur UV protection, anti-fog, dan anti-gores. Warna creamy yang kalem memberikan kesan chic tapi tetap sporty.

4. ActiveLab Kacamata Lari TR90 UV400

ActiveLab Kacamata Lari TR90 UV400
ActiveLab Kacamata Lari TR90 UV400

Harga: Rp734.000

ActiveLab TR90 UV400 merupakan kacamata olahraga yang cocok untuk lari, bersepeda, hiking, dan berbagai aktivitas outdoor lainnya.

Baca Juga: Apakah Sepatu New Balance 530 Bisa untuk Lari? Cek 3 Rekomendasi Khusus

Desainnya anti-silau dan anti-slip berkat penggunaan ultra-grip rubber, dengan bobot ringan, fleksibel, namun tetap stabil saat digunakan.

Kacamata ini dirancang dengan kontur wajah Asia-friendly dan menggunakan lensa polycarbonate yang tahan benturan, hingga 10 kali lebih kuat dibanding plastik biasa.

5. SunGod FORTY2s TM

SunGod FORTY2s TM
SunGod FORTY2s TM

Harga: Rp2.157.000

SunGod FORTY2s TM dirancang khusus untuk kebutuhan lari jarak pendek hingga marathon, mulai dari 5K hingga 42K dan seterusnya.

Kacamata ini menawarkan zero-bounce fit agar tetap stabil, sistem airflow untuk menjaga kenyamanan, serta lensa 8KO kelas terbaik yang memberikan visual lebih jernih selama berlari.

×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI