4. Kumpulan Doa Menyambut Ramadan 2026, Bacaan Arab dan Latin Lengkap Beserta Arti

Umat Islam sebentar lagi akan memasuki bulan suci Ramadan, bulan yang penuh berkah, ampunan, dan rahmat Allah SWT. Selain mempersiapkan diri secara fisik dan spiritual untuk berpuasa, umat Islam juga dianjurkan untuk membaca doa menyambut Ramadan.
Ramadan merupakan salah satu bulan yang paling dinanti umat Islam di seluruh dunia karena keutamaannya yang tidak dimiliki bulan lainnya. Umat Islam dapat menyambut bulan ini dengan hati tenang, niat ikhlas, dan kesiapan menjalankan ibadah dengan sungguh-sungguh.
5. Apa Saja 9 Beasiswa Bundling LPDP 2026? Ini Keistimewaannya

Beasiswa Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) telah menjadi salah satu program unggulan pemerintah Indonesia untuk mendukung pendidikan tinggi bagi putra-putri bangsa.
Di tahun 2026, LPDP kembali membuka peluang melalui skema beasiswa bundling, yang memungkinkan pendaftar untuk mendaftar dua program beasiswa LPDP sekaligus dalam satu periode seleksi.
Baca Juga: Ramadan dan Tubuh yang Beradaptasi: Mengapa Keluhan Kesehatan Selalu Datang di Awal Puasa?