Panglima TNI Gelar Rapat Perdana Bersama Komisi I DPR RI

Rabu, 06 November 2019 | 10:54 WIB
Panglima TNI Gelar Rapat Perdana Bersama Komisi I DPR RI
Rapat perdana Komisi I DPR RI bersama Panglima TNI, Rabu (6/11/2019). (Suara.com/Novian)

Suara.com - Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto melakukan rapat kerja pertama dengan Komisi I DPR RI di Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta Rabu (6/11/2019) hari ini.

Komisi I sendiri pada Selasa kemarin telah melakukan rapat kerja dengan Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G Plate. Rapat kerja dengan mitra komisi dimaksudkan untuk mengetahui program-program ke depan masing-masing mitra.

Dalam rapat kerja hari ini, Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto memaparkan sejumlah alutsista yang dimiliki. Mulai dari alutsista untuk menjaga pertahanan di dalam kota sampai di perbatasan terluar Indonesia.

Sebelumnya, Ketua Komisi I Meuta Hafid mengatakan, rapat kerja akan digelar dengan sejumlah mitra pada pekan ini dan pekan depan. Ia berujar dalam setiap rapat kerja Komisi I akan menanyakan terkait program kerja utama masing-masing mitra, khususnya di setiap Kementerian yang memiliki menteri baru.

“Kita mau melihat bagaimana rencana-rencana kerja dan juga apa-apa juga yang akan dilakukan. Tentu dari awal harus ada kesepahaman dan juga langkah-langkah bersama karena tentu kementerian tersebut adalah mitra dari Komisi I. Sehingga kerja sama harus baik ke depan untuk pertahanan yang solid dan dalam rangka informasi yang cepat, merata,” kata Meutya.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
Ikuti Kuisnya ➔
Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mental Health Check-in, Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI