WN Jepang yang Bawa Masuk Virus Corona di Indonesia Sempat ke Malaysia

Senin, 02 Maret 2020 | 12:10 WIB
WN Jepang yang Bawa Masuk Virus Corona di Indonesia Sempat ke Malaysia
Presiden Jokowi di Ballroom Ritz Carlton, Jakarta, Kamis (20/2/2020). (Suara.com/Fadil)

Suara.com - Presiden Joko Widodo telah mengumumkan ada dua warga di Indonesia yang positif terjangkit virus corona atau COVID-19.

Menurutnya, dua warga itu terjangkit virus mematikan itu dari warga negara Jepang yang berkunjung ke Indonesia.   

"Ada informasi minggu lalu ada informasi bahwa ada orang jepang yang ke Indonesia kmudian dan dicek di sana ternyata positif corona tim Indonesia langsung menelusuri Orang Jepang ini ke Indonesia bertamu ke siapa. Ditelusuri dan ketemu. Sudah ditemukan ternyata orang yang telah terkena virus korona ini berhubungan dengan dua orang (ibu dan anak)," kata Jokowi d  Istana Merdeka, Senin (2/3/2020).

Jokowi menyebutkanWNA yang terjangkit corona itu sempat terdeteksi berada Malaysia sebelum masuk ke Indonesia. 

Adapun identitas ibu dan anak yang terpapar virus corona itu berusia 64 tahun dan 31 tahun. Laporan warga yang terkena virus itu berdasarka laporan dari Menteri Kesehatan. 

Kini keduanya dirawat RSPI Prof Dr Sulianti Saroso, Jakarta Utara. 

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI