Komuk juga merupakan sebuah istilah yang berasal dari singkatan "kondisi muka".
Istilah ini dipakai sebagai pengganti dari istilah "ekspresi" atau "mimik muka".
Penggunaannya bisa disimak dalam percakapan berikut.
A: Foto yuk!
B: Enggak mau ah, komuk gue lagi kusut begini.
8. Halu
Halu adalah istilah gaul dari kata halusinasi. Istilah ini digunakan untuk menggambarkan seseorang yang memiliki angan-angan atau khayalan yang tinggi.
9. Mager
Istilah ini adalah sebuah singkatan dari kata "malas gerak".
Baca Juga: Anjay Kena Semprot Komnas PA, Ini Daftar Bahasa Gaul Ofensif Lainnya
istilah mager digunakan untuk menunjukkan rasa malas yang sedang menghinggapi seseorang.