Cara Klaim Token Listrik Gratis PLN Februari 2021 di stimulus.pln.co.id

Rifan Aditya Suara.Com
Minggu, 31 Januari 2021 | 15:29 WIB
Cara Klaim Token Listrik Gratis PLN Februari 2021 di stimulus.pln.co.id
Ilustrasi Cara Klaim Token Listrik Gratis PLN Februari 2021 di stimulus.pln.co.id - Warga memasukkan nomor token listrik PLN di Rumah Susun Bendungan Hilir 2, Jakarta, Jumat (8/1/2021). [Suara.com/Angga Budhiyanto]

Apakah Anda Termasuk Penerima Bantuan?

Untuk mengetahui apakah Anda merupakan penerima bantuan atau tidak sebenarnya cukup mudah. Anda tinggal melihat struk pembayaran bulan sebelumnya.

Untuk pelanggan dengan daya 900 VA, maka akan bisa dilihat pada kolom Tarif/Daya. Jika kode yang tertera R1/900VA Subsidi, maka Anda adalah target dari subsidi. Jika kode yang tertera adalah R1M/900VA Non Subsidi, maka Anda bukan target subsidi dan tidak berhak menerima bantuan tersebut.

Mengetahui cara klaim token listrik gratis untuk masyarakat yang membutuhkan akan jadi hal penting. Dengan pemahaman yang baik, diharapkan masyarakat bisa mendapatkan subsidi dan menggunakannya sebagaimana mestinya.

Kontributor : I Made Rendika Ardian

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Bagaimana Prediksimu untuk Tahun 2026? Lebih Baik atau Lebih Suram?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Trivia Natal: Uji Pengetahuan Anda Tentang Tradisi Natal di Berbagai Negara
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Kepribadian: Siapa Karakter Ikonik Natal dalam Dirimu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Mitos vs Fakta Sampah: Cara Cerdas Jadi Pahlawan Kebersihan Lingkungan
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI