Profil Yahya Hamza Koshak, Arsitek Sumur Air Zam-zam yang Baru Meninggal

Farah Nabilla Suara.Com
Kamis, 04 Maret 2021 | 12:08 WIB
Profil Yahya Hamza Koshak, Arsitek Sumur Air Zam-zam yang Baru Meninggal
Profil Yahya Hamza Koshak. [yahyakoshak.com]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
  • Sekolah Dasar, Menengah Pertama, dan Menengah Atas di Makkah
  • Studi di Universitas Ayen Shams di Kairo
  • Lalu pindah ke Riyadh hingga memperoleh Sarjana Teknik dari Universitas Al-Riyadh pada 1967
  • Melanjutkan studi ke Wahington University dan meraih gelar PhD.

Riwayat Keluarga

Yahya Hamza Koshak lahir dan dibesarkan oleh pasangan terpandang. Ayah Yahya, seorang pedagang dan menjabat sbeagai ketua Pembentukan Moawif Jemaah Muslim Turki di Eropa, Amerika, dan Australia. Ibunya seorang teman dekat istri mendiang Raja Faisal, Putri Effat.

Demikian riwayat atau profil Yahya Hamza Koshak secara singkat. Jasanya memugar sumur Zamzam tentunya merupakan suatu pekerjaan yang bermakna bagi umat manusia.

Kontributor : Mutaya Saroh

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI