Doa Bebas Hutang dan Kelancaran Segala Urusan, Agar Hidup Selalu Tenang

Farah Nabilla Suara.Com
Senin, 15 Maret 2021 | 16:02 WIB
Doa Bebas Hutang dan Kelancaran Segala Urusan, Agar Hidup Selalu Tenang
Ilustrasi doa bebas hutang [shutterstock/Lenar Musin]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Doa Bebas Hutang dan Dilancarkan Segala Urusan

Alangkah baiknya setelah kita membaca doa diatas kita memohon kepada Allah agar dilancarkan segala urusan kita. Karena hanya kepada Allah kita bisa meminta

“Allahumma laa sahla illa maa ja’altahu sahlaa, wa anta taj’alul hazna idza syi’ta sahlaa”

Artinya: Ya Allah, tidak ada kemudahan kecuali yang Engkau buat mudah. Dan engkau menjadikan kesedihan (kesulitan), jika Engkau kehendaki pasti akan menjadi mudah

Itulah doa bebas hutang dan dilancarkan segala urusan yang bisa dibaca agar hidup senantiasa tenang.

Kontributor : Dhea Alif Fatikha

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI