Mantan Walkot Jakpus Saksi Kasus Rizieq: 36 Pelanggar Prokes Sudah Ditindak

Senin, 12 April 2021 | 18:55 WIB
Mantan Walkot Jakpus Saksi Kasus Rizieq: 36 Pelanggar Prokes Sudah Ditindak
Bayu Meghantara ketika masih menjabat Wali Kota Jakarta Pusat (Suara.com/Bagaskara).

Suara.com - Mantan Wali Kota Jakarta Pusat Bayu Meghantara menjadi saksi kasus kerumunan di Petamburan dengan terdakwa Habib Rizieq Shihab di Pengadilan Negeri Jakarta Timur, Senin (12/4/2021).

Bayu bersaksi, dalam acara Maulid Nabi Muhammad SAW dan pernikahan putri Habib Rizieq, terdapat 36 orang yang ditindak karena melanggar protokol kesehatan di tengah PSBB.

Jaksa mengkonfrontasi kesepakatan Bayu dan panitia acara Haris Ubaidillah soal penerapan protokol kesehatan.

"Sesuai kesepakatan, apa yang bapak lihat? Penerapan prokes?" kata jaksa.

"Saya memantau pelaksanaan kegiatan itu terkait tindakan-tindakan yang dilakukan teman teman. Termasuk sosialisasi oleh teman-teman," kata Bayu.

Jaksa menanyakan mengenai sosialisasi yang telah dilakukan aparat pemerintah dan Bayu mengatakan sosialisasi dilakukan misalnya dengan pemasangan spanduk dan pamflet.

"Terlaksana nggak prokes itu?" kata jaksa.

"Saya dapat informasi dari pak kasat ada 36 peserta yang ditindak," Bayu menjawab.

"Apa itu?" kata jaksa.

Baca Juga: Bagi Habib Rizieq Tak Ada Masalah Puasa di Dalam Penjara atau di Luar

"36 orang pak, yang tidak melaksanakan prokes yang ditindak oleh anggota," kata Bayu.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Mental Health Check-in Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI