Pemkot Jaksel Ajak Tentara dan Polisi Cegah Kerumunan di Pasar dan Mal

Siswanto Suara.Com
Senin, 03 Mei 2021 | 15:00 WIB
Pemkot Jaksel Ajak Tentara dan Polisi Cegah Kerumunan di Pasar dan Mal
Kondisi Pasar Tanah Abang yang penuh sesak pada Minggu (2/5/2021). (Suara.com/Tio)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sebelumnya, Pemerintah Provinsi DKI Jakarta mencatat lebih 100 ribu orang mengunjungi Pasar Tanah Abang di Jakarta Pusat pada Minggu (2/5) yang dikhawatirkan berpotensi klaster penyebaran COVID-19.

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyebutkan terjadi lonjakan pengunjung lebih dari dua kali lipat di Pasar Tanah Abang pada akhir pekan ini.

"Hari Sabtu terjadi lonjakan jumlah pengunjung yang sebelumnya 35 ribu jadi 87 ribu dan hari ini data sementara diperkirakan sekitar 100 ribu pengunjung," kata Anies di Pasar Tanah Abang. [Antara]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI