Menurutnya, kondisi ini tak ada bedanya dengan sebelum ada pembatasan pengunjung. Apalagi di bagian dalam pasar lebih teratur karena ditentukan tiap lantai jenis dagangannya.
"Kan di sini (lantai 1) misalnya jaket, jeans gitu. Kalau lantai 2 baju muslim. Lebih teratur ya," pungkasnya.