16 Kasus Baru Covid-19 Muncul di China, Semua Diklaim Penularan Dari Luar

Erick Tanjung Suara.Com
Rabu, 12 Mei 2021 | 11:44 WIB
16 Kasus Baru Covid-19 Muncul di China, Semua Diklaim Penularan Dari Luar
Peneliti mengenakan pakaian pelindung lengkap sebelum masuk ke dalam sebuah laboratorium di pusat pengendalian dan pencegahan di tengah merebaknya wabah virus corona di Taiyuan, Provinsi Shanxi, China (Antara/cnsphoto via Reuters)

Suara.com - Sebanyak 16 kasus baru Covid-19 muncul di Daratan China pada Selasa (11/5/2021). Komisi Kesehatan Nasional China menyebutkan, angka ini naik dari 14 kasus sehari sebelumnya.

Otoritas kesehatan nasional, Rabu (12/5) melalui pernyataan resminya menyebutkan bahwa semua kasus baru corona tersebut berasal dari luar negeri.

Sementara itu, jumlah kasus tanpa gejala, yang tidak dimasukkan oleh otoritas China sebagai kategori kasus terkonfirmasi Covid-19, turun menjadi 11 dari 25 kasus sehari sebelumnya.

Jumlah kasus Covid-19 terkonfirmasi di Daratan China kini mencapai 90.799 kasus, dengan jumlah kematian yang tak berubah, yakni 4.636 kematian. (Antara/Reuters)

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Bagaimana Prediksimu untuk Tahun 2026? Lebih Baik atau Lebih Suram?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Trivia Natal: Uji Pengetahuan Anda Tentang Tradisi Natal di Berbagai Negara
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Kepribadian: Siapa Karakter Ikonik Natal dalam Dirimu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Mitos vs Fakta Sampah: Cara Cerdas Jadi Pahlawan Kebersihan Lingkungan
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI