Video Ridwan Kamil bermain tenis meja dengan ibunya ini telah mendapatkan lebih dari 44 ribu tanda suka. Warganet juga langsung ramai mengomentari momen ibu dan anak ini.

Banyak yang mengungkapkan kekaguman melihat ibu Ridwan Kamil yang masih sehat dan lincah di usia 82 tahun. Mereka mendoakan agar sang ibu selalu diberi kesehatan.
"Masya allah sehat terus pak buat ibunya," doa warganet.
"Empowering!," sahut warganet.
"Love sekebon buat nenek. Love juga buat a' Eril," komen warganet.
"Mantap ibuu pantesan anaknya energik," puji warganet.
"Keren ibundanya pak gubernur. Semoga sehat selalu," doa yang lain.
Namun, ada juga warganet yang menuliskan komentar kocak mengenai momen keduanya bermain tenis meja.
"Plot twist, ibunda ternyata anggota Shaolin Soccer," komen warganet.
Baca Juga: Fakta di Balik Bapak-bapak Peluk Nakes Wanita saat Divaksin, Ternyata...
"Mending rebahan dong pak kita mendukung program pemerintah kan. Jauh dari kerumunan," canda warganet.