Prabowo Beri Semangat Jokowi: Bapak Jangan Ragu, We Are On The Right Track

Siswanto Suara.Com
Sabtu, 28 Agustus 2021 | 14:30 WIB
Prabowo Beri Semangat Jokowi: Bapak Jangan Ragu, We Are On The Right Track
Presiden Jokowi bersama Menhan Prabowo Subianto saat meninjau vaksinasi massal di Samarinda. (Foto Dok, BPMI)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Karena memang kalau kasusnya turun, ekonomi pasti naik, kalau kasusnya naik, ekonominya pasti turun, sudah rumusnya itu. Kita mencari ekuilibrium, mencari keseimbangan, itulah sebetulnya yang paling sulit disesuaikan dengan lapangan di Indonesia yang juga tidak mudah karena berpulau-pulau dan untuk distribusi vaksin saja, distribusi obat-obatan saja memerlukan waktu yang tidak sedikit," kata Presiden. [Antara]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI