Doa Setelah Membaca Asmaul Husna: Bacaan Latin dan Artinya, Jangan Lupa Diamalkan

Rifan Aditya Suara.Com
Senin, 11 April 2022 | 13:19 WIB
Doa Setelah Membaca Asmaul Husna: Bacaan Latin dan Artinya, Jangan Lupa Diamalkan
Doa Setelah Membaca Asmaul Husna: Bacaan Latin dan Artinya, Jangan Lupa Diamalkan - Sifat wajib Allah SWT. [pixabay]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Adapun ayat yang menunjukkan bahwa Allah memiliki Asmaul Husna (nama-nama Allah SWT) tercantum dalam Surah Al-A'raf ayat 180. Allah SWT berfirman yang artinya:

"Hanya milik Allah Asmaul Husna, maka bermohonlah kepada-Nya dengan menyebut Asmaul Husna itu dan tinggalkanlah orang-orang yang menyimpang dari kebenaran dalam (menyebut) nama-nama-Nya. Nanti mereka akan mendapat balasan terhadap apa yang telah mereka kerjakan." (QS. Al-A'raf: 180).

Asmaul Husna yang berjumlah 99 merupakan kalimat thayyibah dan merupakan nama-nama Allah yang Mulia. Sehingga, bagi seseorang yang ingin mendekatkan diri kepada Allah SWT, salah satu caranya dengan mengaplikasikan Asmaul Husna dibarengi doa setelah membaca Asmaul Husna.

Jika berdzikir sambil menyebut Asmaul Husna tersebut, kita akan selalu dekat dengan Allah dan mendapatkan keutamaan, khasiat dan manfaatnya. Seperti itulah doa setelah membaca Asmaul Husna yang perlu kalian ketahui.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI