5 Fakta Mengejutkan Sesar Baribis, Gempa Besar Mengancam Jakarta dan Sekitarnya

Senin, 27 Juni 2022 | 13:42 WIB
5 Fakta Mengejutkan Sesar Baribis, Gempa Besar Mengancam Jakarta dan Sekitarnya
Fakta mengejutkan sesar baribis | Peta sesar Baribis yang membentang hingga Jakarta Selatan. [Antara/BMKG]

Peneliti BMKG Daryono mengamini hal tersebut. Ia mengungkapkan Sesar Baribis memiliki estimasi laju pergeseran mencapai sekitar 5 milimeter dalam satu tahun.

4. Panjang Sesar Baribis 100 kilometer

Peneliti BMKG, Daryono juga mengatakan, jalur yang dilewati Sesar Baribis diperkirakan lebih dari 25 kilometer, sebagaimana yang disebut ahli geodasi asal Australia, Achraff Koulali, di jurnal internasional Elsevier.

Daryono memperkirakan Sesar Baribis memiliki panjang sekitar 100 kilometer. Namun, panjang tersebut bukanlah satu kesatuan, melainkan terbagi dalam beberapa bagian yang memiliki panjang berbeda-beda.

5. Dampak Sesar Baribis

Daryono melanjutkan, Keberadaan Sesar Baribis ini memiliki dampak yang cukup signifikan, yakni memberikan potensi gempa yang cukup besar.

Menurut catatan BMKG, aktivitas Sesar Baribis yang dangkal pun memiliki kekuatan yang dapat memicu kerusakan.

Kontributor : Damayanti Kahyangan

Baca Juga: Mengenal Apa Itu Sesar Baribis, Jakarta Terancam Diguncang Gempa Besar!

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
Ikuti Kuisnya ➔
Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mental Health Check-in Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI