Sebelum itu, AKBP Arif Rahman juga diketahui pernah menjabat sebagai Kapolres Jember, Jawa Timur. Ia menduduki jabatan tersebut sejak 2020 hingga awal 2022.
Berikut biodata singkat AKBP Arif Rahman Arifin:
Nama: Arif Rachman Arifin S.I.K., M.H.,
Lahir: 23 Juni 1980 (umur 42 tahun)
Asal: DKI Jakarta
Pendidikan: Akademi Kepolisian (2001), PTIK dan pendidikan Sespimmen.
Pangkat terakhir: Ajun Komisaris Besar Polisi (AKBP)
Satuan: Reserse
Riwayat Jabatan
Baca Juga: Polri Buka Suara Soal Brigjen Hendra Kurniawan Naik Jet Pribadi
- Kanit I Subdit III Dittipidum Bareskrim Polri
- Kapolres Karawang Polda Jabar
- Kapolres Jember Polda Jatim
- Wakaden B Ropaminal Divpropam Polri
- Pamen Yanma Polri
Prestasi AKBP Arif Rahman Arifin