Link Nonton One Piece Red di LK21 dan IndoXXI Tak Ada, Ini Cara Legal Nontonnya

Rifan Aditya Suara.Com
Jum'at, 23 September 2022 | 14:04 WIB
Link Nonton One Piece Red di LK21 dan IndoXXI Tak Ada, Ini Cara Legal Nontonnya
Link Nonton One Piece Red di LK21 dan IndoXXI Tak Ada, Ini Cara Legal Nontonnya - One Piece Red (Tangkapan Layar/onepiece-film.jp)

Suara.com - Para penggemar One Piece sudah tidak sabar menyaksikan versi film layar lebar terbaru dari Bajak Laut Topi Jerami, One Piece Film Red. Namun kalian jangan mencari link nonton One Piece Red di LK21 dan IndoXXI.

Berdasarkan penelusuran Suara.com, film One Piece Red tidak ada di situs nonton film LK21 dan IndoXXI. Setidaknya hingga berita ini diterbitkan One Piece Red full movie belum bocor ke dunia maya.

Meskipun spoilernya sudah bertebaran di media sosial, namun cerita utuh One Piece Film Red hanya dapat diketahui oleh orang yang menonton langsung di bioskop.

Jikapun nanti ada link nonton One Piece Red di LK21 dan IndoXXI, kami tidak merekomendasikan Anda menyaksikan disana. Sebab, hal itu termasuk ilegal dan melanggar hak cipta.

Apabila anda penggemar sejati One Piece tidak mungkin menyaksikannya secara ilegal bukan? Lantas bagaimana cara menonton One Piece Red selain di LK21 dan IndoXXI?

Sudah jelas, One Piece Red dapat kalian saksikan di berbagai bioskop tanah air. Mulai dari CGV, Cinema 21, Cinepolis hingga Cineplex.

One Piece Red mulai tayang pada 21 September 2022. Beli tiketnya di bioskop yang anda suka.

Beriku ini link beli tiket film One Piece Red di berbagai bioskop.

Cinema 21

Baca Juga: Spoiler One Piece 1061: Sosok Dr Vegapunk Terungkap?

CGV

Cinepolis

Platinum Cineplex

Sinopsis One Piece Film Red

Uta adalah putri Shank, Bajak Laut Rambut Merah yang juga pernah menolong Luffy. Uta sedang mengadakan konser perayaan di sebuah pualau bernama Pulau Elegia.

Dalam konser tetsebut, Uta akan mengungkap kepada orang-orang siapa dirinya yang sebenarnya. Luffy pun telah mengenal Uta, sebab mereka adalah teman masa kecil.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI