Resmi Naik Tahun Depan, Ini 8 Daerah Indonesia dengan UMP Tertinggi

Selasa, 29 November 2022 | 12:47 WIB
Resmi Naik Tahun Depan, Ini 8 Daerah Indonesia dengan UMP Tertinggi
Kementerian Ketenagakerjaan resmi mengumumkan soal kenaikan UMP tahun 2023 mendatang. (pixabay)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

3. Sumatera Barat 

Kenaikan UMP pun kini lebih disoroti pada provinsi di Pulau Sumatra yang memiliki kenaikan lumayan tinggi, termasuk provinsi Sumatera Barat yang UMP-nya tahun 2023 akan naik menjadi sebesar  Rp3.512.539.

4. Bangka Belitung  

Provinsi lain di pulau Sumatera uyang juga memiliki kenaikan UMP yang cukup signifikan adalah provinsi Bangka Belitung, dengan nilai upah menjadi Rp3.264.884.

5. Papua Barat 

Tak hanya provinsi di Sumatera, provinsi paling timur Indonesia pun juga masuk jajaran 8 besar daerah dengan UMP tertinggi, yaitu Papua Barat dengan UMP senilai Rp3.200.000,- pada tahun 2023 nanti.

6. Sulawesi Utara 

Untuk wilayah Sulawesi, kenaikan UMP juga terjadi di provinsi Sulawesi Utara yang nanti akan menjadi provinsi di Pulau Sulawesi dengan UMP tertinggi yaitu senilai Rp3.165.876,-.

7. Aceh

Baca Juga: Daftar Kenaikan UMP 2023 Tertinggi dan Terendah, Sumbar Juaranya!

Provinsi Aceh pun kini juga masuk jajaran 8 besar sebagai provinsi dengan UMP tertinggi, yaitu senilai Rp3.166.460.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI