Korban Kebakaran Depo Pertamina Plumpang Sangat Butuh Popok Untuk Lansia

Bangun Santoso Suara.Com
Sabtu, 04 Maret 2023 | 13:56 WIB
Korban Kebakaran Depo Pertamina Plumpang Sangat Butuh Popok Untuk Lansia
Keluarga korban kebakaran Depo Pertamina Pelumpang menunggu di ruang Instalasi Gawat Darurat (IGD) Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Koja, Jakarta Utara, Sabtu (4/3/2023). [Suara.com/Alfian Winanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Bantuan tersebut disalurkan PMI Jakarta Utara ke korban kebakaran Plumpang, lewat sejumlah mitra antara lain Puskesmas Kecamatan Koja, DPK PPNI Cilincing, PPNI Bappena, DPD salah satu partai Jakarta Utara, RSUD Tanah Abang, RS Pekerja dan Sahabat PMI.

Posko pengungsian antara lain berada di Kelurahan Rawa Badak Selatan, Tugu Selatan, Stadion Rawa Badak, RPTRA Rawa Badak Selatan, Kantor Dinas Tenaga Kerja serta Transmigrasi dan Energi

Selain itu di Kantor DPD Golkar, Masjid Al Kuramaa, Masjid Al Muhajirin, dan SD Islam Terpadu Gema Insani. Total pengungsi lebih kurang 600 jiwa. (Sumber: Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI