Kemen PAN RB Apresiasi Sentra Budi Perkasa di Palembang dengan Penghargaan, Kemensos: Berhasil Lakukan Clean Governance

Minggu, 17 Desember 2023 | 14:55 WIB
Kemen PAN RB Apresiasi Sentra Budi Perkasa di Palembang dengan Penghargaan, Kemensos: Berhasil Lakukan Clean Governance
Pemberian penghargaan bagi Sentra Budi Perkasa di Palembang Kategori Unit Kerja Pelayanan Berpredikat Menuju WBK. (Dok: Kemensos)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dengan diraihnya WBK, maka ada dorongan untuk peningkatan efisiensi dan kinerja birokrasi, di samping ada dukungan investasi pertumbuhan ekonomi di area tersebut. Selain itu bisa dilakukan untuk penyusunan kebijakan tanpa pengaruh korupsi serta objek berdasarkan kebutuhan PM bisa lebih baik.

“Jika diraih WBK ada peluang untuk meningkatkan kesehjahteraan PM lebih terbuka dan kita berharap semoga pencapian WBK yang pada akhirnya mencapai level WBBM, ” tandasnya. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI