7 Fakta Program Makan Siang Gratis Prabowo: Bikin Untung atau Rugi Rakyat?

Ruth Meliana Suara.Com
Sabtu, 17 Februari 2024 | 19:19 WIB
7 Fakta Program Makan Siang Gratis Prabowo: Bikin Untung atau Rugi Rakyat?
Pasangan Capres-Cawapres nomor urut 2, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka menyampaikan pidato politiknya dalam acara Mengawal Suara Rakyat di Istora Senayan, Jakarta, Rabu (14/2/2024). [Suara.com/Alfian Winanto]

Suara.com - Pasangan calon (paslon) calon presiden dan wakil presiden Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka hadir dengan beberapa program yakni salah satunya adalah makan siang gratis.

Program tersebut menjadi salah satu daya tarik yang membuat keduanya menjadi paslon yang unggul versi hitung cepat hasil Pemilu sekaligus Pilpres Rabu (14/2/2024) lalu.

Meski terdengar menggiurkan, program makan siang gratis kini mengundang kontroversi dan dilanda isu miring.

Berikut segudang fakta makan siang gratis yang dicanangkan oleh paslon nomor urut 02 tersebut.

Dilanda isu bakal berjalan di tahun 2029, TKN pasang badan

Sempat mencuat isu bahwa program makan siang gratis Prabowo-Gibran akan baru baru bisa berlangsung di tahun 2029, yakni di tahun terakhir bila keduanya berhasil menjadi Presiden dan Wakil Presiden RI.

Komandan Tim Komunikasi TKN Prabowo-Gibran, Budisatrio Djiwandono menepis dan menegaskan bahwa kabar tersebut tidak benar.

"Isu yang menyebutkan program makan siang dan susu gratis baru dijalankan pada 2029 itu tidak benar. Ini adalah program utama Prabowo-Gibran dan langsung akan dijalankan setelah dilantik," tegas Budisatrio Djiwandono, Jumat (16/2/2024).

Puluhan juta anak di RI akan mendapat makan gratis secara bertahap

Baca Juga: Viral Emak-emak Provokasi Ajak Masyarakat Demo ke Rumah Prabowo Subianto, Tuntut Rujuk dengan Titiek Soeharto

Budisatrio menegaskan bahwa program ini langsung dijalankan ketikga Prabowo dan Gibran berhasil memenangkan Pilpres 2024 dan resmi dilantik sebagai Presiden dan Wakil Presiden RI.

Lebih lanjut, Budiastro dan pihaknya menilai bahwa program tersebut akan berdampak ke puluhan juta anak di Tanah Air.

Ia menjelaskan bahwa program tersebut akan berhasil menyasar jutaan anak-anak secara bertahap.

Bakal fokus di daerah 3T

Gibran juga turut mengklarifikasi terkait isu makan siang gratis bakal berjalan di 2029 itu.

Ia menjelaskan bahwa program ini pertama-tama akan menaruh fokus ke anak-anak di daerah-daerah tertentu.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI