Tampil seperti Turis Biasa, Usher Tak Dikenali Warga Bali Saat Melukat

Eliza Gusmeri Suara.Com
Jum'at, 08 Maret 2024 | 10:26 WIB
Tampil seperti Turis Biasa, Usher Tak Dikenali Warga Bali Saat Melukat
user di Bali [tangkapanlayar]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kabar ini sontak membuat heboh para penggemar Usher di Indonesia. Banyak yang tak menyangka bahwa sang idola akan melakukan ritual melukat di Bali.

"Usher keren banget sih, mau nyobain tradisi melukat di Bali," komentar salah satu netizen.

Usher memilih untuk menikmati liburannya di Bali dengan sederhana dan berbaur dengan masyarakat lokal.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI