Rumah Bertingkat di Kebagusan Kebakaran, Satu Lansia Meninggal

Sabtu, 30 Maret 2024 | 10:36 WIB
Rumah Bertingkat di Kebagusan Kebakaran, Satu Lansia Meninggal
Ilustrasi kebakaran - cara menyelamatkan diri dari kebakaran (Pexels)

Suara.com - Kebakaran terjadi pada satu rumah bertingkat yang berada di Jalan Kebagusan Raya RT 004/RW 04 Pasar Minggu, Jakarta Selatan (Jaksel) pada Sabtu (30/3/2024) dini hari tadi. Akibat kebakaran tersebut, satu orang meninggal dunia.

Kepala Suku Dinas Penanggulanan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) Jakarta Selatan Syamsul Huda menjelaskan kebakaran terjadi pukul 00.45 WIB dini hari pada Sabtu (30/3/2024).

"Objek terbakar rumah tinggal," kata Syamsul dalam keterangannya.

Korban meninggal dunia diketahui bernama Cornelius Agung Dewabrata (59).

Syamsul menyebut kebakaran diduga terjadi karena korsleting listrik.

"Kami menduga disebabkan karena korsleting dari salah satu alat elektronik di dalam rumah," ucap dia.

Awalnya, anak pemilik rumah yang pertama kali melihat kepulan asap dan api saat hendak ke kamar mandi. Hal itu membuatnya berteriak dan membangunkan penghuni rumah lainnya.

"Warga kemudian membantu menelepon pemadam," ujar Syamsul.

"Sebanyak 20 unit mobil damkar dengan 95 personel dikerahkan ke lokasi," tambah dia.

Baca Juga: Tempat Pengolahan Kayu di Slipi Kebakaran, Warga Teriak Takbir Saat Api Menjalar ke Dinding Pemukiman

Kemudian, api baru bisa padam setelah kurang lebih tiga jam proses pemadaman, tepatnya sekira jam 03.05 WIB.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI