Tengah Berpatroli di Paniai, Prajurit Satgas Yonif 527/BY Ditembaki TPNPB-OPM

Kamis, 02 Mei 2024 | 11:15 WIB
Tengah Berpatroli di Paniai, Prajurit Satgas Yonif 527/BY Ditembaki TPNPB-OPM
Tentara Pembebasan Nasional Papua Barat-Organisasi Papua Merdeka (TPNPB-OPM). [Sebby Sambom]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Mengenai seorang warga sipil yang diamankan, Chandra mengatakan sudah diserahkan ke Polres Paniai untuk diproses lebih lanjut.

"Memang benar warga sipil yang diamankan prajurit di kampung Bibida sudah diserahkan ke Polres Paniai," ucap Kapendam. [ANTARA]

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI