Gara-gara Komentari Joget Verrel Bramasta, Netizen Ini Diancam Dilaporkan ke Polisi

Wakos Reza Gautama Suara.Com
Rabu, 15 Mei 2024 | 11:55 WIB
Gara-gara Komentari Joget Verrel Bramasta, Netizen Ini Diancam Dilaporkan ke Polisi
Ilustrasi Verrel Bramasta. Netizen diancam dilaporkan ke polisi karena mengomentari video joget Verrel Bramasta. [Instagram/@bramastavrl]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Video joget Verrel Bramasta yang menjadi masalah ini adalah video saat Verrel bersama tiga temannya berjoget diiringi lagu Samuele Brignoccolo berjudul Mashup. Joget ini sempat viral di TikTok.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI