Jakarta Fair Bakal Kembali Dibuka 12 Juni hingga 14 Juli, Targetkan Transaksi Lebih dari Rp7,5 Triliun

Jum'at, 07 Juni 2024 | 07:36 WIB
Jakarta Fair Bakal Kembali Dibuka 12 Juni hingga 14 Juli, Targetkan Transaksi Lebih dari Rp7,5 Triliun
Jajanan Serba Rp10.000 di Jakarta Fair 2023. (Dok: JFK)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ralph menyebut walaupun memiliki kapasitas lahan parkir yang sangat luas, Jakarta International Expo menghimbau kepada para calon pengunjung Jakarta Fair untuk menggunakan moda transportasi umum yang tersedia, hal ini guna mencegah kepadatan di sekitar area pintu masuk Jakarta Fair.

Berikut empat rute khusus Trans Jakarta yang menuju area Jakarta Fair Kemayoran di antaranya adalah :

  • Rute PRJ 1 : Cilitan - JIEXPO Kemayoran
  • Rute PRJ 2 : Matraman Baru - JIEXPO Kemayoran
  • Rute PRJ 3 : Pulo Gadung 1- JIEXPO Kemayoran
  • Rute 2 C : Balai Kota – JIEXPO Kemayoran

Berikut adalah informasi jam buka pameran event Jakarta Fair Kemayoran 2024:

  • Senin s/d Jum’at : 15.30 - 22.00 WIB
  • Sabtu dan Minggu : 10.00 - 22.00 WIB
  • Malam Takbiran (16 Juni 2024) : 10.00 - 19.00 WIB
  • Idul Adha (17 Juni 2024) : 14.00 - 22.00 WIB
  • Periode Idul Adha (18 Juni 2024) : 10.00 - 22.00 WIB

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI