Badai Helene Menerjang Florida AS, Puluhan Warga Tewas Termasuk Bayi Kembar

Andi Ahmad S Suara.Com
Minggu, 29 September 2024 | 11:02 WIB
Badai Helene Menerjang Florida AS, Puluhan Warga Tewas Termasuk Bayi Kembar
Ilustrasi badai. [NOAA]

Suara.com - Puluhan warga Amerika Serikat (AS) meninggal dunia usai wilayah Florida dan wilayah tenggara AS diterjang Badai Helene pada Jumat (28/9/2024).

Bencana alam Badai Helene juga menyebabkan wilayah tersebut mengalami kehancuran yang luas dan menewaskan sedikitnya 44 orang.

Di antara korban jiwa terdapat tiga petugas pemadam kebakaran, seorang wanita beserta bayi kembarnya yang baru berusia satu bulan, serta seorang wanita berusia 89 tahun yang rumahnya hancur tertimpa pohon tumbang.

Untuk diketahui, Helene adalah badai terkuat yang pernah tercatat menghantam wilayah Big Bend, Florida, mencapai daratan pada Kamis (27/9) malam sebelum bergerak ke utara menuju Georgia dan Carolina.

Perusahaan asuransi dan lembaga keuangan memperkirakan kerugian akibat kerusakan ini bisa mencapai miliaran dolar.

Meskipun Helene telah melemah secara signifikan, para ahli cuaca memperingatkan bahwa angin kencang, banjir, dan risiko tornado masih mungkin berlanjut di area yang terdampak. (Antara).

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
Ikuti Kuisnya ➔
Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mental Health Check-in, Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI