Agak Lain, Legislator Asal Jateng Ini Pakai Kostum Ultraman Jelang Pelantikan DPR RI

Selasa, 01 Oktober 2024 | 09:45 WIB
Agak Lain, Legislator Asal Jateng Ini Pakai Kostum Ultraman Jelang Pelantikan DPR RI
Jamaludin Malik mengenakan kostum Ultraman jelang pelantikan anggota DPR RI di Senayan, Jakarta, Selasa (1/10/2024). (Suara.com/Bagaskara)

Suara.com - Jamaludin Malik konsisten memakai pakaian cosplay Ultraman saat akan menghadiri pelantikan sebagai anggota DPR RI periode 2024-2029 di Komplek Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (1/10/2024).

Berdasarkan pantauan Suara.com di lokasi, tampak kehadiran sang Ultraman itu mencuri perhatian.

Ia tampak menyapa satu per satu para tamu yang hadir di gedung parlemen Senayan.

Saat dihampiri awak media Jamaludin mengatakan, jika dirinya sengaja memakai kostum Ultraman saat hadiri pelantikan karena ingin konsisten.

Maklum saja, sejak menjadi caleg di dapil Jawa Tengah II dari Partai Golkar, Jamaludin sudah berkampanye dengan kostum Ultraman.

"Ya kan kita ciri khasnya waktu nyaleg kita pake ultraman ya jadi gak ninggalin ciri khasnya," kata Jamaludin.

Saat ditanya jika diminta dicopot kostum Ultraman saat momen pelantikan, Jamaludin akan menurutinya.

Ia menjelaskan alasan menggunakan kostum ultraman karena sosok super hero itu dianggap bisa membasmi kejahatan.

"Karena kalau ultraman itu membasmi kejahatan," katanya.

Baca Juga: Jelang Pelantikan Anggota DPR RI, Istri Ridwan Kamil Incar Kursi Komisi VIII

Ketika ditanya ingin mengisi Komisi berapa di DPR RI, sang ultraman mengaku akan mengikuti perintah partai.

"Ya ikutin aja nanti," ucapnya.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kira-Kira Cara Kerjamu Mirip dengan Presiden RI ke Berapa?
Ikuti Kuisnya ➔
Checklist Mobil Bekas: 30 Pertanyaan Pemandu pas Cek Unit Mandiri, Penentu Layak Beli atau Tidak
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mental Health Check-in, Kamu Lagi di Fase Apa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Pilih Jenis Motor Favorit untuk Tahu Gaya Pertemanan Kamu di Jalanan
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI