Warga Sipil Kirim Petisi, Desak Prabowo Batalkan PPN 12 Persen: Jangan Pakai Diksi Barang Mewah, Batalin Semua!

Kamis, 19 Desember 2024 | 16:45 WIB
Warga Sipil Kirim Petisi, Desak Prabowo Batalkan PPN 12 Persen: Jangan Pakai Diksi Barang Mewah, Batalin Semua!
Perwakilan masyarakat yang tergabung dalam Petisi Warga Tolak Kenaikan PPN saat menyerahkan petisi online ke Kantor Setneg. (Suara.com/Novian)

"Laporan sudah diterima bagian persuratan. Kami cuma menyampaikan mengenai petisi mengenai penolakan kenaikan PPN 12 persen berikut alasannya. Mereka tidak berkata apapun hanya menerima saja,"  ujar Afif kepada wartawan.

"Kami akan follow up petisi tersebut dua Minggu ke depan untuk menanyakan, apakah aspirasi kami diterima atau tidak karena kan PPN ini berlakunya Januari mendatang," kata Afif.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI