BNI berharap setiap interaksi dengan nasabah tidak hanya sebatas transaksi, tetapi menjadi pengalaman yang menyenangkan dan memberikan nilai tambah di setiap tahap perjalanan finansial mereka. Nasabah juga saat ini dapat mengikuti program Undian Rejeki wondr BNI dan berkesempatan mendapatkan hadiah yg sangat menarik, seperti mercy E300, Cherry J6,Honda HRV, Motor Honda Beat dan hadiah menarik lainnya. ***
BNI Gelar Shopping Race di 14 Kota, Dorong Digitalisasi Transaksi dan Penguatan Customer Experience
Fabiola Febrinastri Suara.Com
Minggu, 27 April 2025 | 16:51 WIB

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
- 1
- 2
BERITA TERKAIT
Melalui Optimasi AI, BNI Perkuat Komunikasi Digital BUMN
30 April 2025 | 19:10 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI