Mayat Wanita Membusuk di Kali Pesanggrahan, Suami Histeris di TKP, Ada Apa?

Bangun Santoso Suara.Com
Minggu, 25 Januari 2026 | 22:15 WIB
Mayat Wanita Membusuk di Kali Pesanggrahan, Suami Histeris di TKP, Ada Apa?
ilustrasi mayat. [pixabay]
Baca 10 detik
  • Mayat wanita ditemukan tersangkut sampah di Kali Pesanggrahan, Jakarta Barat, pada Minggu, 25 Januari 2026, pukul 10.00 WIB.
  • Petugas kebersihan bernama Feri Hartono pertama kali melaporkan temuan jasad yang sudah membusuk dan sulit dikenali tersebut.
  • Suami korban tiba secara dramatis saat evakuasi dan selanjutnya akan dimintai keterangan oleh pihak kepolisian setempat.

Setelah jenazah berhasil dimasukkan ke dalam mobil ambulans untuk dibawa ke rumah sakit guna proses autopsi, pria tersebut diminta oleh pihak kepolisian untuk ikut serta. Tujuannya adalah untuk dimintai keterangan lebih lanjut sebagai saksi kunci.

Bagi Feri, penemuan mayat di aliran Kali Pesanggrahan bukanlah pemandangan yang benar-benar baru.

Sebagai petugas yang setiap hari bergelut dengan sampah kali, ia mengaku sudah beberapa kali menemukan jenazah manusia. Ia menduga mayat tersebut merupakan korban hanyut.

"Kalau untuk hanyut atau gimana, ya kemungkinan hanyut," kata dia.

Dugaan bahwa jenazah sudah berada di air selama beberapa hari diperkuat oleh kondisi fisiknya yang sudah mengeluarkan aroma tidak sedap.

"Kayaknya (mayat) sudah beberapa hari, soalnya udah bau busuk," kata Feri.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI