Bikin Terpukau, Orang Ini Rela Tukar Suzuki Ertiga dengan Burung Perkutut

Jum'at, 20 November 2020 | 07:15 WIB
Bikin Terpukau, Orang Ini Rela Tukar Suzuki Ertiga dengan Burung Perkutut
Suzuki Ertiga [Suara.com/Jeghesta]

Suara.com - Pengguna media sosial dibuat heboh dengan beredarnya unggahan mengenai adanya barter sebuah mobil dengan burung.

Postingan tersebut diunggah oleh akun Facebook bernama Nsa BF, hari ini (19/11/2020).

Dalam unggahan tersebut dibeberkan bahwa barter tersebut melibatkan seekor burung perkutut dan sebuah Suzuki Ertiga dengan tahun buatan 2016.

"Allah tidak melupakan setiap perbuatan sabar dan sholat. Jual perkutut diganti Ertiga 2016 cas. Alhamdulillah ya rabb," tulis akun tersebut.

Viral Suzuki Ertiga dibarter dengan burung perkutut. (Facebook)
Viral Suzuki Ertiga dibarter dengan burung perkutut. (Facebook)

Suara.com sudah berusaha mengontak pengunggah postingan tersebut, namun hingga berita tulis, yang bersangkutan belum memberikan rincian mengenai barter ini.

Lokasi dari transaksi tersebut juga belum diketahui. Namun yang perlu diketahui bahwa di pasaran mobil bekas, Suzuki Ertiga bisa ditemui dengan harga Rp 120 jutaan.

Berdasarkan hasil penelusuran, tahun 2001 lalu, rekor pernah tercipta oleh seekor perkutut bernama Susi Susanti yang dihargai senilai Rp 3,5 miliar. Perkutut tersebut milik Haji Muhammad Huzaini asal Tasikmalaya, Jawa Barat, namun pria tersebut enggan menjual binatang kesayangannya.

Kembali ke unggahan di atas, postingan tersebut menuai sederet respons positif dari warganet seperti pada beberapa komentar berikut ini.

"Alhamdulillah rejeki yg tak terduga," tulis Fadlur Rahman Yns BF.

Baca Juga: Ini Alasan Toyota Gunakan Brand Lexus untuk Produk Awal Mobil Listrik

"Alhamdulillah," kata Rizqy Cogan.

"Alhamdulilah bisa gazzz lomba LG ya dok," ujar Tse Tsetse.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI