Demi Cegah Gejolak Harga BBM, India Jor-joran Datangkan Minyak dari Rusia

Cesar Uji Tawakal Suara.Com
Senin, 01 Agustus 2022 | 20:18 WIB
Demi Cegah Gejolak Harga BBM, India Jor-joran Datangkan Minyak dari Rusia
Ilustrasi pom bensin. [Shutterstock]

Suara.com - Kilang-kilang besar India perlahan tapi pasti beralih ke pedagang swasta yang lebih kecil dan kurang dikenal demi meningkatkan pembelian minyak Rusia yang didiskon, membuat harga bahan bakar di negara tersebut relatif lebih stabil.

Dilansir dari RT, pihak birokrasi yang terlibat dalam negosiasi langsung dengan produsen Rusia, kini tengah memperlambat proses pengadaan pasokan, yang telah mendorong penyuling untuk beralih ke perusahaan yang lebih kecil untuk memfasilitasi pengiriman.

India telah meningkatkan pembelian minyak Rusia dalam beberapa bulan terakhir, mengambil keuntungan dari diskon yang ditawarkan Rusia untuk pasokannya di tengah sanksi Barat, yang mengusir beberapa pembeli tradisional negara itu.

Ilustrasi SPBU.[Unsplash/Sophie Jonas]
Ilustrasi SPBU.[Unsplash/Sophie Jonas]

India, konsumen minyak terbesar ketiga di dunia, mengimpor rekor 1 juta barel minyak Rusia per hari pada juli, demikian yang dilaporkan Bloomberg, mengutip data dari perusahaan analitik Kpler. Ini naik dari rekor sebelumnya sekitar 950.000 barel per hari pada Juni.

"Penyuling India bersedia mengambil risiko berurusan dengan pedagang baru yang kurang dikenal ini karena diskonnya pasti terlalu bagus untuk dilewatkan. Kami tahu penyuling India menginginkan kargo Rusia berdasarkan pengiriman. Jadi selama pedagang baru memenuhi kebutuhan itu, itu berhasil," kata Vandana Hari, pendiri perusahaan analitik Vanda Insights.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI