Suzuki Thunder Terlahir Kembali: Kini Mesin Sekelas Honda Win, Harga Sekelas Scoopy

Cesar Uji Tawakal Suara.Com
Senin, 14 Juli 2025 | 11:07 WIB
Suzuki Thunder Terlahir Kembali: Kini Mesin Sekelas Honda Win, Harga Sekelas Scoopy
Suzuki AX4. (Instagram/Suzuki Colombia)

Yang bikin Suzuki AX4 makin menarik adalah harganya. Di Kolombia, motor ini dijual sekitar 5.982.700 Peso Kolombia, atau setara Rp24,2 jutaan.

Meski belum masuk resmi ke Indonesia, Suzuki AX4 Evolution bisa jadi inspirasi buat Suzuki Indonesia untuk menghadirkan kembali motor kopling murah yang dulu diwakili oleh Thunder.

Dengan mesin sekelas Honda Win, harga terjangkau, dan desain yang tetap fungsional, AX4 adalah bukti bahwa motor kopling ringan masih punya tempat di hati pengendara yang ingin kontrol penuh tanpa harus keluar banyak uang.

Kalau Suzuki bawa AX4 ke Indonesia, bisa jadi jawaban buat kamu yang rindu sensasi Thunder tapi butuh versi hemat dan praktis.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI