Baca 10 detik
- Daftar Komponen Mobil yang Wajib Diperiksa saat Musim Hujan
- Bahaya Aquplaning saat Berkendara di Musim Hujan
- Periksa Sistem Rem dan Pastikan Tidak Bermasalah
Cek Ulang Perlengkapan Darurat
Perlengkapan darurat seperti lampu senter, dongkrak, kunci roda, dan kotak pertolongan pertama wajib ada di dalam mobil. Alat-alat ini akan sangat berguna jika tidak sengaja terjebak hujan deras atau genangan air di jalan. Jangan lupakan juga ban serep yang sering terabaikan karena lokasinya tersembunyi.
Perhatikan Sistem Kelistrikan Mobil
Tugas sistem kelistrikan akan menjadi lebih berat ketika hujan turun, seperti menyalakan AC, wiper, dan lampu secara bersamaan. Periksa sistem kelistrikan kendaraan untuk memastikan kondisinya baik dan laik operasi.