4 Rekomendasi Ukuran Ban Honda Vario 125 dan Cara Memilihya, Sesuai Standar dan Aman

Yasinta Rahmawati Suara.Com
Senin, 19 Januari 2026 | 21:30 WIB
4 Rekomendasi Ukuran Ban Honda Vario 125 dan Cara Memilihya, Sesuai Standar dan Aman
Honda Vario 125.

Suara.com - Jika Anda pengguna Honda Vario 125, maka berikut adalah informasi tentang ukuran ban Honda Vario dan tips memilihnya agar nyaman.

Mengetahui ukuran ban standar Vario 125 sangat penting sebelum Anda memutuskan untuk menggantinya.

Pasalnya, ukuran ban yang tidak sesuai dengan standar pabrikan dapat memengaruhi kenyamanan, keselamatan, hingga performa motor. 

Ketika Anda salah memilih ban motor, maka bisa dipastikan jika motor Anda tak akan terlalu nyaman saat digunakan.

Bukan hanya soal kenyamanan, Anda bahkan membahayakan keselamatan diri di jalanan ketika salah menggunaan ban.

Sebab ukuran ban motor merupakan salah satu komponen penting yang berperan besar dalam kenyamanan dan keamanan berkendara.

Sayangnya, masih banyak pengendara yang mengganti ban tanpa memahami spesifikasi yang tepat.

Jika Anda adalah pengguna Honda Vario 125, artikel ini akan membahas ukuran ban depan dan belakang secara lengkap serta alasan mengapa kamu sebaiknya tetap menggunakan ukuran standar pabrikan.

City Riding All New Honda Vario 125 di Kawasan BSD, Tangerang Selatan. (Foto: SUARA.COM/Manuel Jeghesta)
City Riding All New Honda Vario 125 di Kawasan BSD, Tangerang Selatan. (Foto: SUARA.COM/Manuel Jeghesta)

Ukuran Ban Depan dan Belakang Vario 125

Baca Juga: Menguji Sensasi Berkendara Honda Vario 125 Street di Jalan Perkotaan

Ukuran ban standar Honda Vario 125 dapat berbeda tergantung tahun produksinya. Untuk model lama, ukuran ban yang umum digunakan adalah:

  • Ban depan: 80/90-14
  • Ban belakang: 90/90-14

Namun, Honda melakukan pembaruan pada All New Vario 125 tahun 2022, dengan ukuran ban sebagai berikut:

  • Ban depan: 90/80-14
  • Ban belakang: 100/80-14

Meski terjadi perubahan ukuran, seluruh varian Vario 125 tetap menggunakan velg ring 14 inci. Selain itu, model terbaru juga sudah dibekali ban tubeless sebagai standar.

Namun saran dari Suara.com, pastikan dulu seri Vario 125 yang Anda miliki sebelum memutuskan datang ke bengkel untuk membeli atau mengganti bannya.

Kenapa Ukuran Ban Depan Harus Sesuai Standar?

Menggunakan ukuran ban sesuai rekomendasi pabrikan membantu menjaga stabilitas dan kenyamanan saat berkendara. Selain itu, performa motor tetap optimal dan konsumsi bahan bakar menjadi lebih efisien.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Bagaimana Prediksimu untuk Tahun 2026? Lebih Baik atau Lebih Suram?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Trivia Natal: Uji Pengetahuan Anda Tentang Tradisi Natal di Berbagai Negara
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Kepribadian: Siapa Karakter Ikonik Natal dalam Dirimu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Mitos vs Fakta Sampah: Cara Cerdas Jadi Pahlawan Kebersihan Lingkungan
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI