Jadwal Thailand Open 2022 Hari Ini: Hendra/Ahsan Cs Berjuang ke Perempat Final

Arief Apriadi Suara.Com
Kamis, 19 Mei 2022 | 07:22 WIB
Jadwal Thailand Open 2022 Hari Ini: Hendra/Ahsan Cs Berjuang ke Perempat Final
Pasangan ganda putra Indonesia berjuluk The Daddies, Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan, lolos ke semifinal Indonesia Masters 2020 usai mengalahkan Lee Yang/Wang Chi-Lin (China Taipei) di Istora Senayan, Jakarta, Jumat (17/1). [Humas PBSI]

Suara.com - Thailand Open 2022 telah memasuki hari ketiga dan akan memainkan laga babak kedua atau 16 besar hari ini, Kamis (19/5/2022). Berikut jadwal lengkapnya.

Sebanyak 11 wakil Indonesia akan turun berlaga di babak kedua Thailand Open 2022. Mereka akan berjuang memperebutkan tiket ke babak perempat final.

Dari sektor tunggal putra, Indonesia meloloskan dua wakil ke babak kedua yakni Shesar Hiren Rhustavito dan Tommy Sugiarto.

Shesar akan menghadapi tunggal putra Kanada, Brian Yang, sementara Tommy Sugiarto yang merupakan atlet non-pelatnas PBSI ditunggu jagoan China, Li Shi Feng.

dari sektor tunggal putri, Indonesia diwakili oleh dua pebulu tangkis non-pelatnas PBSI, Fitriani dan Ruselli Hartawan.

Fitriani yang merupakan tunggal putri jebolan PB Exist akan berhadapan dengan unggulan delapan asal China, He Bing Jiao, sedangkan Ruselli melawan unggulan pertama Tai Tzu Ying (China Taipei).

Beralih ke sektor ganda putra, Indonesia meloloskan empat wakilnya ke babak kedua Thailand Open 2022. Mereka adalah Wahyu Nayaka Arya Pangkaryanira/Ade Yusuf Santoso, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, Hendra Setiawan/Mohammad Ahsan, dan Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana.

Sayangnya, dua pasangan terakhir harus saling berjumpa di laga ini. Hendra/Ahsan dan Fikri/Bagas akan saling sikut untuk merebut satu tiket ke perempat final.

Berikut jadwal Thailand Open 2022, Kamis (19/5/2022)

Baca Juga: Tanding Hari Ini, Berikut 8 Wakil Indonesia di Thailand Open 2022

Lapangan 1

Main ke-5: Zachariah J. Sumanti/Hediana Julimarbela vs Yuta Watanabe/Arisa Higashino (3/Jepang)

Lapangan 2

Main ke-1 - Tommy Sugiarto vs Li Shi Feng (China)

Main ke-2 - Fitriani vs He Bing Jiao (8/China)

Main ke-3 - Ruselli Hartawan vs Tai Tzu Ying (1/China Taipei)

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Bagaimana Prediksimu untuk Tahun 2026? Lebih Baik atau Lebih Suram?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Trivia Natal: Uji Pengetahuan Anda Tentang Tradisi Natal di Berbagai Negara
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Kepribadian: Siapa Karakter Ikonik Natal dalam Dirimu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Mitos vs Fakta Sampah: Cara Cerdas Jadi Pahlawan Kebersihan Lingkungan
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI