"Tentu untuk meraih gelar juara kami telah menjalani persiapan mulai dari training camp di Yogyakarta, lalu selain performance tapi juga menyiapkan strategi yang matang agar bisa berprestasi secara berkelanjutan. Kami harap Nusantara Cycling Team bisa mendunia seperti visinya Deltomed."
Termasuk Tour of Japan, Nusantara Cycling Team Dapat Tambahan Dukungan Arungi Kalender Balap Sepeda 2023
Arief Apriadi Suara.Com
Jum'at, 13 Januari 2023 | 14:31 WIB

BERITA TERKAIT
Juara 76 Indonesian Downhill 2022, Pebalap Nasional Ini Kokoh di Daftar 100 Rider Terbaik Dunia
11 Desember 2022 | 22:00 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI