Bos Snapchat Sindir Facebook yang Diduga Plagiat Fitur

Jum'at, 17 Maret 2017 | 13:08 WIB
Bos Snapchat Sindir Facebook yang Diduga Plagiat Fitur
Logo Instagram. (Shutterstock)

Suara.com - Salah satu persaingan terpanas di dunia teknologi saat ini adalah, antara ”si bintang baru” Snapchat dengan Facebook.

Persaingan itu makin panas,setelah bos Snapchat tak tahan untuk menyindir peniruan fitur yang diduga dilakukan Facebook.

Facebook diduga mentah-mentah meniru fitur Snapchat Stories untuk diterapkan di salah satu media sosial yang telah mereka akuisisi, Instagram. Fitur di Instagram itu juga bernama sangat mirip yaitu Instagram Stories.

Sebelumnya, eksekutif Snapchat masih tak memublikasikan kekesalan mereka. Namun, Vice President of Product Snapchat Tom Conrad akhirnya bersuara.

Conrad melakukannya saat mengomentari unggahan Twitter Head of Product Instagram Kevin Weil, Kamis (16/3/2017) ini. Weil saat itu mengunggah foto lucu dua bayinya yang sedang memperlihatkan muka terkejut.

"Kontes caption, dimulai!" kata Weil melalui akun @kevinweil, seperti diberitakan Business Insider.

Tak berselang lama, Conrad lantas nimbrung berkomentar.

"Tunggu, apakah itu sama *persis* dengan Snapchat Stories????" ucapnya via akun @tconrad.

Komentar itu mendapat banyak respons dari kedua followers mereka. Conrad kemudian menghapusnya, tapi kata-kata dia sudah telanjur terkliping oleh publik. 

Baca Juga: Tragis, 6 Pelajar Indonesia Jadi Budak di Jepang

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI