Rekaman Satelit Singkap Misteri Anak Kraktau dan Tsunami Anyer

Liberty Jemadu Suara.Com
Senin, 24 Desember 2018 | 10:52 WIB
Rekaman Satelit Singkap Misteri Anak Kraktau dan Tsunami Anyer
Foto udara letusan gunung Anak Krakatau di Selat Sunda, Minggu (23/12).[ANTARA FOTO/Bisnis Indonesia/Nurul Hidayat/pras]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Tak berhenti di situ, sinyal-sinyal itu juga terdeteksi hingga ke Arti di kawasan Ural, Rusia hingga Kambalda di Australia Barat.

Menurut model komputer yang dikembangkan oleh Andreas Schafer, peneliti dari Karlsruhe Institute of Technology, Jerman, gelombang laut akibat longsoran di Anak Krakatau menyebar ke arah tenggara atau barat daya.

Area pertama yang disapu tsunami adalah Marina Jambu, dekat Anyer - demikian hasil riset Schafer. Gelombang-gelombang itu butuh waktu 30 sampai 35 menit untuk sampai ke daratan.

Pusat dari semua gelombang itu adalah Gunung Anak Krakatau.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI