5 Bundle Free Fire Terbaik November 2021

Senin, 08 November 2021 | 15:34 WIB
5 Bundle Free Fire Terbaik November 2021
Free Fire | Garena Free Fire

Suara.com - Garena menambahkan kosmetik bundle baru ke dalam game Free Fire (FF).

Bundle kostum berisi beberapa item yang paling dicari dalam game, di mana pemain yang menggunakannya dapat menyesuaikan penampilan estetika karakter.

Dilansir dari Sportskeeda, Senin (8/11/2021), berikut ini lima bundle Free Fire terbaik yang bisa didapat pada November 2021:

1. The Streets Bundle

Bundle ini sering disebut juga sebagai Breakdancer Bundle oleh para pemain dan mungkin ini adalah bundle terbaik yang dapat dimiliki saat ini dalam game.

Pemain dapat memperoleh kostum melalui event Gift of Light yang berlangsung hingga 9 November.

Bundle Free Fire Terbaik November 2021, The Streets Bundle. [Sportskeeda]
Bundle Free Fire Terbaik November 2021, The Streets Bundle. [Sportskeeda]

Pemain akan mendapatkan Breakdancer Shoes, Top, dan Bottom dalam bundle lengkap.

2. Night Clown Bundle

Night Clown bundle menarik perhatian pemain karena memiliki tampilan kepala yang unik.

Baca Juga: Booyah! Ini List 14 Kode Redeem FF 8 November 2021, Lengkap dengan Cara Klaim Ampuhnya

Pengembang telah menyediakan set dalam FF beberapa waktu lalu dan pemain kini bisa mendapatkannya dengan menukar Magic Cube.

Pemain bisa mendapatkan Night Clown head, Top, Pants, dan Shoes di dalam bundle lengkap ini.

3. Bandit Bundle

Banyak pemain tertarik untuk mendapatkan Bandit Bundle di Free Fire. Hingga saat ini, pemain dapat menukar satu Magic Cube untuk mengklaim bundle di FF.

Dalam bundle ini, pemain akan mendapatkan Bandit Mask, Top, Bottom, dan Shoes.

4. Zombified Samurai Bundle

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI