Luffy tidak terlalu dekat dengan anggota keluarganya. Namun, ia berbagi ikatan yang mendalam dengan teman-teman masa kecilnya.
Luffy pernah membuat sumpah persaudaraan dengan teman dekatnya yakni:

- Portgas D. Ace: Putra Raja Bajak Laut yang terkenal, sekarang telah meninggal
- Sabo: Seorang mantan bangsawan dan Komandan Revolusioner saat ini. [Damai Lestari]