iQOO 12 dan 12 Pro Bakal Dirilis Besok, Beredar Hasil Foto Kamera

Dythia Novianty Suara.Com
Senin, 06 November 2023 | 10:21 WIB
iQOO 12 dan 12 Pro Bakal Dirilis Besok, Beredar Hasil Foto Kamera
Logo iQoo [Dok IQoo Indonesia]

Suara.com - iQOO siap meluncurkan smartphone andalannya seri iQOO 12 pada besok, 7 November di China.

Menjelang peluncurannya, pihak brand sudah mulai memberikan bocoran detail mengenai smartphone tersebut melalui media sosial.

Dilansir laman Gizmochina, Senin (6/11/2023), dalam teaser terbaru, merek tersebut telah membagikan sampel kamera iQOO 12 dan 12 Pro.

Sejauh ini, laporan menyebutkan bahwa seri iQOO 12 menampilkan layar 6,78 inci dengan kecepatan refresh 144Hz.

iQOO 12 standar menawarkan resolusi 1,5K dengan pemindai sidik jari dalam layar optik, sedangkan iQOO 12 Pro menawarkan layar Samsung E7 AMOLED tepi melengkung 2K dengan sensor sidik jari dalam layar ultrasonik.

Ponsel ini ditenagai oleh chipset Snapdragon 8 Gen 3 dan menggabungkan chip e-sports Q1 yang dikembangkan sendiri untuk meningkatkan kinerja gaming.

Hasil kamera iQOO 12 Pro. [Gizmochina]
Hasil kamera iQOO 12 Pro. [Gizmochina]

Mereka juga menawarkan audio yang mengesankan dengan speaker stereo ganda tiga dimensi simetris, Hi-Res Audio, dan dukungan Hi-Res Audio Wireless.

Untuk menjaga perangkat tetap dingin selama bermain game, sistem pembuangan panas empat zona dan ruang uap VC 40 persen lebih besar disertakan.

Seri ini memiliki peringkat IP68 untuk ketahanan air dan debu dan berjalan pada Android 14 berbasis Origin OS 4.

Baca Juga: 12 Smartphone Baru Siap Dirilis Bulan Ini, Ada Redmi, iQOO, Samsung, vivo

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI