Vivo Y100 Versi 4G Dirilis ke Indonesia, Harga Rp 3 Jutaan

Dicky Prastya Suara.Com
Senin, 25 Maret 2024 | 16:57 WIB
Vivo Y100 Versi 4G Dirilis ke Indonesia, Harga Rp 3 Jutaan
Vivo Y100 4G. [Vivo Indonesia]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Baterainya berkapasitas 5.000mAh dengan charger kabel 80W FlashCharge. Fitur lain yakni dual SIM, 4G, USB-C, hingga NFC.

Harga Vivo Y100 di Indonesia

  • 8/128GB = Rp 3.399.000
  • 8/256GB = Rp 3.699.000

Vivo Y100 ini tersedia dalam varian warna Hijau Semilir, Ungu Anggrek, dan Hitam Onyx. Ponsel bisa dipesan dalam sesi pre-order pada 21-27 Maret 2024 baik di online maupun offline.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI