Lapakgaming Battle Arena Ajang Kumpul Ribuan Gamers Lokal di Indonesia

Dythia Novianty Suara.Com
Selasa, 03 Desember 2024 | 12:00 WIB
Lapakgaming Battle Arena Ajang Kumpul Ribuan Gamers Lokal di Indonesia
ilustrasi game ringan (pexel.com/alexandre-covaled)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Shafiq Husein, Ketua Umum Asosiasi Game Indonesia (AGI), turut menekankan pentingnya kolaborasi dalam memperkuat industri gaming nasional.

"Kami mengajak semua pihak untuk terus mendukung pertumbuhan ekosistem ini, karena masa depan industri kreatif Indonesia ada di tangan kita bersama," ujar Shafiq.

Sementara itu, Hendi, AVP Gaming Growth & International Business Bukalapak, optimis bahwa ajang ini akan membuka peluang lebih luas bagi para developer untuk menghadirkan produk yang mampu bersaing di kancah global.

"Kami percaya kolaborasi yang kami jalankan bersama publisher dan asosiasi akan mendorong inovasi di aspek gameplay, desain, dan pengalaman pengguna untuk meningkatkan daya saing," katanya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI