Dalam video yang dibagikan akun @cozy_OSS, Snapdragon 8 Elite mampu memainkan Cyberpunk 2077 pada 60 FPS.
Kualitas grafis disetel pada Low dengan resolusi 720p. Perlu diketahui, Cyberpunk 2077 tak mempunyai versi mobile sehingga akun @cozy_OSS menjalankannya dengan emulator.